MICROSOFT ACCESS

Disusun Oleh
:
Nama NPM
Hendra Kurniawan 135100123
Rahmawatti 145100056
Randy Rachmadani 145100057
Sefta Purnama 145100069
Wayan Ernawati 145100075
Wayan Mayuni 145100076

KATA PENGANTAR
Puji syukur
kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dengan rahmat, karunia,
serta taufik dan hidayah-Nya lah kami dapat menyelesaikan makalah yang berjudul
“ Microsoft
Access “ ini sebatas
pengetahuan dan kemampuan yang dimiliki.
Penulis
menyadari betul sepenuhnya bahwa tanpa bantuan dari berbagai pihak, makalah ini
tidak akan terwujud dan masih jauh dari sempurna, oleh karena itu dengan segala
kerendahan hati penulis berharap saran dan kritik demi perbaikan-perbaikan lebih
lanjut.
Akhirnya
penulis berharap, semoga makalah ini dapat memberikan manfaat bagi yang
membutuhkan.
Sabtu, April
2015
Penulis
|
DAFTAR ISI
Kata
Pengantar.........................................................................................................................
Sejarah MS Access..............................................................................................................
Membuat Database.............................................................................................................
Objek-Objek Microsoft access...........................................................................................
Latiha
I.................................................................................................................................
Membuat Tabel ACCESS...................................................................................................
Mengenal Tipe Data access.................................................................................................
Menentukan Field Kunci....................................................................................................
Latihan
II
..........................................................................................................................
Memasukkan Data.............................................................................................................
Memodifikasi Tabel ACCESS...........................................................................................
Menghapus Kolom/field...........................................................................................
Menyisipkan Kolom/ field........................................................................................
Menyaring DATA DALAM Tabel ACCESS............................................................
Latihan
III ......................................................................................................................
Membuat
Form ACCESS.............................................................................................
Membuat Query ACCESS...........................................................................................
Membuat Report ACCESS.........................................................................................
Latihan Akhir................................................................................................................
PENGENANALAN MICROSOFT ACCESS

SEJARAH
MICROSORT ACCES
MICROSOFT
ACCESS
Microsoft Access (atau Microsoft Office Access) adalah sebuah program aplikasi basis data komputer relasional yang ditujukan untuk kalangan rumahan dan perusahaan kecil hingga menengah Aplikasi ini merupakan anggota dari beberapa aplikasi Microsoft Office, selain tentunya Microsoft Word, Microsoft Excel, dan Microsoft PowerPoint. Aplikasi ini menggunakan mesin basis data Microsoft Jet Database Engine, dan juga menggunakan tampilan grafis yang intuitif sehingga memudahkan pengguna.
Microsoft Access dapat menggunakan data yang disimpan di dalam format Microsoft Access, Microsoft Jet Database Engine, Microsoft SQL Server, Oracle Database, atau semua kontainer basis data yang mendukung standar ODBC. Para pengguna/programmer yang mahir dapat menggunakannya untuk mengembangkan perangkat lunak aplikasi yang kompleks, sementara para programmer yang kurang mahir dapat menggunakannya untuk mengembangkan perangkat lunak aplikasi yang sederhana. Access juga mendukung teknik-teknik pemrograman berorientasi objek, tetapi tidak dapat digolongkan ke dalam perangkat bantu pemrograman berorientasi objek.
Microsoft Access (atau Microsoft Office Access) adalah sebuah program aplikasi basis data komputer relasional yang ditujukan untuk kalangan rumahan dan perusahaan kecil hingga menengah Aplikasi ini merupakan anggota dari beberapa aplikasi Microsoft Office, selain tentunya Microsoft Word, Microsoft Excel, dan Microsoft PowerPoint. Aplikasi ini menggunakan mesin basis data Microsoft Jet Database Engine, dan juga menggunakan tampilan grafis yang intuitif sehingga memudahkan pengguna.
Microsoft Access dapat menggunakan data yang disimpan di dalam format Microsoft Access, Microsoft Jet Database Engine, Microsoft SQL Server, Oracle Database, atau semua kontainer basis data yang mendukung standar ODBC. Para pengguna/programmer yang mahir dapat menggunakannya untuk mengembangkan perangkat lunak aplikasi yang kompleks, sementara para programmer yang kurang mahir dapat menggunakannya untuk mengembangkan perangkat lunak aplikasi yang sederhana. Access juga mendukung teknik-teknik pemrograman berorientasi objek, tetapi tidak dapat digolongkan ke dalam perangkat bantu pemrograman berorientasi objek.
A.Sejarah
Microsoft merilis Microsoft Access 1.0 pada bulan November 1992 dan dilanjutkan dengan merilis versi 2.0 pada tahun 1993. Microsoft menentukan spesifikasi minimum untuk menjalankan Microsoft Access 2.0 adalah sebuah komputer dengan sistem operasi Microsoft Windows 3.0, RAM berkapasitas 4 megabyte (6 megabyte lebih disarankan) dan ruangan kosong hard disk yang dibutuhkan 8megabyte (14 megabyte lebih disarankan). Versi 2.0 dari Microsoft Access ini datang dengan tujuh buah disket floppy 3½ inci berukuran 1.44 megabyte.
Perangkat lunak tersebut bekerja dengan sangat baik pada sebuah basis data dengan banyak record tapi terdapat beberapa kasus di mana data mengalami kerusakan. Sebagai contoh, pada ukuran basis data melebihi 700 megabyte sering mengalami masalah seperti ini (pada saat itu, memang hard disk yang beredar masih berada di bawah 700 megabyte). Buku manual yang dibawanya memperingatkan bahwa beberapa kasus tersebut disebabkan oleh driver perangkat yang kuno atau konfigurasi yang tidak benar.
Nama kode (codename) yang digunakan oleh Access pertama kali adalah Cirrus yang dikembangkan sebelum Microsoft mengembangkan Microsoft Visual Basic, sementara mesin pembuat form antarmuka yang digunakannya dinamakan dengan Ruby. Bill Gates melihat purwarupa (prototype) tersebut dan memutuskan bahwa komponen bahasa pemrograman BASIC harus dikembangkan secara bersama-sama sebagai sebuah aplikasi terpisah tapi dapat diperluas. Proyek ini dinamakan dengan Thunder. Hal tersebut berakhir saat Microsoft merilis Visual Basic for Applications (VBA).
B.Versi
Tanggal Nama versi Nomor versi Sistem operasi yang didukung Versi Microsoft Office
1992 Microsoft Access 1.1 1 Microsoft Windows T/A
1993 Microsoft Access 2.0 2 Microsoft Windows Microsoft Office 4.3 Professional
1995 Microsoft Access for Windows 95 7 Microsoft Windows 95 dan Windows NT 3.51 Microsoft Office 95 Professional
1997 Microsoft Access 97 8 Microsoft Windows 95/98 dan Windows NT 3.51/NT 4.0 Microsoft Office 97 Professional
1999 Microsoft Access 2000 9 Microsoft Windows 98/Me, Windows NT 4.0/2000 Microsoft Office 2000 Premium dan Office 2000 Professional
2001 Microsoft Access 2002 10 Microsoft Windows 98/Me, Windows NT/2000/XP Microsoft Office XP Professional
2003 Microsoft Access 2003 11 Microsoft Windows 2000 (Service Pack 3 ke atas)/XP (Service Pack 1 ke atas)/Server 2003 Microsoft Office System 2003
2007 Microsoft Access 2007 12 Microsoft Windows XP (Service Pack 2)/Server 2003/Vista/Server 2008 (Beta 2 ke atas) Microsoft Office System 2007
2010 Microsoft Access 2010 14 Microsoft Windows XP (Service Pack 3)/Windows Server 2003 R2(32-bit)/Windows Server 2008(32-bit atau 64-bit)/Windows Vista (Service Pack 1)/Windows 7 Microsoft Office Professional 2010
C.Penggunaan
Microsoft Access digunakan kebanyakan oleh bisnis-bisnis kecil dan menengah, di dalam sebuah organisasi yang kecil bahkan mungkin juga digunakan oleh perusahaan yang cukup besar, dan juga para programmer untuk membuat sebuah sistem buatan sendiri untuk menangani pembuatan dan manipulasi data. Access juga dapat digunakan sebagai sebuah basis data untuk aplikasi Web dasar yang disimpan di dalam server yang menjalankan Microsoft Internet Information Services (IIS) dan menggunakan Microsoft Active Server Pages (ASP). Meskipun demikian, penggunaan Access kurang disarankan, mengingat telah ada Microsoft SQL Server yang memiliki kemampuan yang lebih tinggi.
Beberapa pengembang aplikasi profesional menggunakan Microsoft Access untuk mengembangkan aplikasi secara cepat (digunakan sebagai Rapid Application Development/RAD tool), khususnya untuk pembuatan purwarupa untuk sebuah program yang lebih besar dan aplikasi yang berdiri sendiri untuk para salesman.
Microsoft Access kurang begitu bagus jika diakses melalui jaringan sehingga aplikasi-aplikasi yang digunakan oleh banyak pengguna cenderung menggunakan solusi sistem manajemen basis data yang bersifat klien/server. Meskipun demikian, tampilan muka Access (form, report, query, dan kode Visual Basic) yang dimilikinya dapat digunakan untuk menangani basis data yang sebenarnya diproses oleh sistem manajemen basis data lainnya, seperti halnya Microsoft Jet Database Engine (yang secara default digunakan oleh Microsoft Access), Microsoft SQL Server, Oracle Database, dan beberapa produk lainnya yang mendukung ODBC.
D.Fitur
Salah satu keunggulan Microsoft Access dilihat dari perspektif programmer adalah kompatibilitasnya dengan bahasa pemrogramanStructured Query Language (SQL); query dapat dilihat dan disunting sebagai statemen-statemen SQL, dan statemen SQL dapat digunakan secara langsung di dalam Macro dan VBA Module untuk secara langsung memanipulasi tabel data dalam Access. Para pengguna dapat mencampurkan dan menggunakan kedua jenis bahasa tersebut (VBA dan Macro) untuk memprogram form dan logikadan juga untuk mengaplikasikan konsep berorientasi objek.
Microsoft SQL Server Desktop Engine (MSDE) 2000, yang merupakan sebuah versi mini dari Microsoft SQL Server 2000, dimasukkan ke dalam Office XP Developer Edition dan dapat digunakan oleh Microsoft Access sebagai alternatif dari Microsoft Jet Database Engine.
Tidak seperti sebuah sistem manajemen basis data relasional yang komplit, Microsoft JET Database Engine tidak memiliki fitur triggerdan stored procedure. Dimulai dari Microsoft Access 2000 yang menggunakan Microsoft Jet Database Engine versi 4.0, ada sebuahsintaksis yang mengizinkan pembuatan kueri dengan beberapa parameter, dengan sebuah cara seperi halnya sebuah stored procedure, meskipun prosesur tersebut dibatasi hanya untuk sebuah pernyataan tiap prosedurnya. Access juga mengizinkan form untuk mengandung kode yang dapat dieksekusi ketika terjadi sebuah perubahan terhadap tabel basis data, seperti halnya trigger, selama modifikasi dilakukan hanya dengan menggunakan form tersebut, dan merupakan sesuatu hal yang umum untuk menggunakan kueri yang akan diteruskan (pass-through dan teknik lainnya di dalam Access untuk menjalankan stored procedure di dalam RDBMS yang mendukungnya.
Dalam berkas Access Database Project (ADP) yang didukung oleh Microsoft Access 2000 dan yang selanjutnya, fitur-fitur yang berkaitan dengan basis data berbeda dari versi format/struktur data yang digunakan Access (*.MDB), karena jenis berkas ini dapat membuat koneksi ke sebuah basis data MSDE atau Microsoft SQL Server, ketimbang menggunakan Microsoft JET Database Engine. Sehingga, dengan menggunakan ADP, adalah mungkin untuk membuat hampur semua objek di dalam server yang menjalankan mesin basis data tersebut (tabel basis data dengan constraints dan trigger, view, stored procedure, dan UDF). Meskipun demikian, yang disimpan di dalam berkas ADP hanyalah form, report, macro, dan modul, sementara untuk tabel dan objek lainnya disimpan di dalamserver basis data yang membelakangi program tersebut.
E.Pengembangan dengan Access
Access mengizinkan pengembangan yang relatif cepat karena semua tabel basis data, kueri, form, dan report disimpan di dalam berkas basis data miliknya (*.MDB). Untuk membuat Query, Access menggunakan Query Design Grid, sebuah program berbasis grafisyang mengizinkan para penggunanya untuk membuat query tanpa harus mengetahui bahasa pemrograman SQL. DI dalam Query Design Grid, para pengguna dapat memperlihatkan tabel basis data sumber dari query, dan memilih field-field mana yang hendak dikembalikan oleh proses dengan mengklik dan menyeretnya ke dalam grid. Join juga dapat dibuat dengan cara mengklik dan menyeret field-field dalam tabel ke dalam field dalam tabel lainnya. Access juga mengizinkan pengguna untuk melihat dan memanipulasi kode SQL jika memang diperlukan.
Bahasa pemrograman yang tersedia di dalam Access adalah Microsoft Visual Basic for Applications (VBA), seperti halnya dalam beberapa aplikasi Microsoft Office. Dua buah pustaka komponen Component Object Model (COM) untuk mengakses basis data pun disediakan, yakni Data Access Object (DAO), yang hanya terdapat di dalam Access 97, dan ActiveX Data Objects (ADO) yang tersedia dalam versi-versi Access terbaru.
F.Kelebihan dan Kekurangan MS Acces
Microsoft Access (atau Microsoft Office Access) adalah sebuah program aplikasi basis data komputer relasional yang ditujukan untuk kalangan rumahan dan perusahaan kecil hingga menengah, yang digunakan untuk menangani pembuatan dan Manipulasi data dan juga digunakan sebagai basis data untuk aplikasi web dasar Aplikasi ini merupakan anggota dari beberapa aplikasi Microsoft Office, selain tentunya Microsoft Word, Microsoft Excel, danMicrosoft PowerPoint
Microsoft Access dapat menggunakan data yang disimpan di dalam format Microsoft Access,Microsoft Jet Database Engine, Microsoft SQL Server, Oracle Database, atau semua container basis data yang mendukung standar ODBC.Access juga mendukung teknik-teknik pemrograman berorientasi objek, tetapi tidak dapat digolongkan ke dalam perangkat bantu pemrograman berorientasi objek
MicrosoftAccess digunakan kebanyakan oleh bisnis-bisnis kecil dan menengah, akan tetapi penggunaanAccess kurang disarankan, mengingat telah ada Microsoft SQL Server yang memiliki kemampuan yang lebih tinggi
MicrosoftAccess kurang begitu bagus jika diakses melalui jaringan sehingga aplikasi-aplikasi yang digunakan oleh banyak pengguna cenderung menggunakan solusi sistem manajemen basis data yang bersifat klien/server.
Salah satu keunggulan Microsoft Access dilihat dari perspektif programmer adalah kompatibilitasnya dengan bahasa pemrograman Structured Query Language (SQL).Para pengguna dapat mencampurkan dan menggunakan kedua jenis bahasa tersebut (VBA
danMacro) untuk memprogram form dan logika dan juga untuk mengaplikasikan konsep berorientasi objek
Access mengizinkan pengembangan yang relatif cepat karena semua tabel basis data, kueri,form, dan report disimpan di dalam berkas basis data miliknya (*MDB).Untuk membuat Query,Access menggunakan Query Design Grid, sebuah program berbasis grafis yang mengizinkan parapenggunanya untuk membuat query tanpa harus mengetahui bahasa pemrograman SQL
ELAJARAN PERTAMA – PERKENALAN MS ACCESS 2007
Jalankan Microsoft Access 2007 dengan mengklik menu pada Menu Start -->
Microsoft Office --> Microsoft Access 2007, kemudian jalankan
langkah-langkah sesuai gambar berikut:


Untuk menampilkan objek-objek Access 

secara lengkap, ikuti gambar berikut:

Saat pertama kali kita membuat database Access latihan.mdb, tentu saja
objek-objek pada panel navigasi masih kosong, karena kita memang belum
membuatnya. Jika kita telah membuatnya, objek-objek pada Access dapat
kita ketahui dengan melihat iconnya:






Objek-Objek Pada
Microsoft Access 2007
|
|
Tabel
|
Pada
Access, data disimpan dalam tabel-tabel. Tabel adalah kumpulan kolom dan
baris, dimana setiap kolom adalah referensi dari suatu field.
Masing-masing nilai pada field merepresentasikan suatu nilai
yang sama tipe datanya. Setiap baris pada tabel merujuk pada
suatu record.
|
Query
|
Anda
menggunakan Query untuk mendapatkan sekumpulan data dari suatu database
dengan kriteria tertentu.
|
Form
|
Form
memungkinkan bagi kita untuk memilih/membuat format tampilan dari field.
Kita dapat menggunakan form untuk memasukkan, mengedit, dan menampilkan data.
|
Reports
|
Dengan
report kita dapat menampilkan data yang memungkinkan untuk dicetak. Kita akan
sering menggunakan report untuk menganalisa data atau membuat laporan
|
Macros
|
Macros memungkinkan
bagi kita untuk mengotomatisasi aksi. Kita menggunakan macro untuk menambah
fungsionalitas form, report, atau kontrol
|
Modules
|
Module seperti
halnya macro, bagi kita untuk mengotomatisasi aksi dan menambah
fungsionalitas form, report, atau kontrol. Macro dibuat dengan memilih dari
suatu daftar aksi macro, sedangkan modules dibuat dengan menggunakan Visual
Basic for Application.
|
LATIHAN... I
Silang (X) lah jawaban yang menurut anda
panging benar!!
1. Program
Aplikasi yang digunakan untuk database adalah….
a. Microsoft
Access c.
Microsoft Power
Point
e. Microsoft Word
b. Microsoft
Exel
d. Microsoft Publisher
2. Microsoft
Access 2007 merupakan suatu bagian dari kelompok program……..
a. Grafis
c. Windows Program e. Internet
b. Adobe
d. Microsoft
Office
3. Selain
berfungsi untuk menampilkan nama dari jendela program Title bar juga
untuk…..
a. Memindah
c. Menghapus
e.
Menempel
b. Mengcopy
d. Mengatur
ukuran jendela program
4. Office
Button sering digunakan untuk……
a. Link
dokumen
c. Menampung perintah yang sering digunakan
b. Memaksimalkan
program d. Meminimalkan program
e. Menutup program
5. Quick Access
Toolbar digunakan untuk perintah tertentu dalam mengoprasikan Access 2007
diantaranya :
a. Table
c.
Form
e. Report
b. Save,
open, new
d. Header&footer
6. Tool yang
berfungsi untuk memaksimalkan ukuran jendela program Access 2007, sehingga
tampilanya menutupi layar monitor adalah……
a. Close
Tool
c. Maximize Tool
e. Quick Access toobar
b. Minimize
Tool d. Status bar
7. Fungsi
status bar pada jendela program Access 2007 adalah :
a. Untuk
menampilkan status aktif dari lembar kerja
d. Help
b. Sebagai Footer
lembar kerja
e. Mengunci program
c.
Sebagai Header lembar kerja
8. Cara memulai
lembar kerja baru pada Ms. Access 2007 adalah……
a. Open
Recent
Database c. Create
Database e. Table Templates
b. Blank
Database
d. Create Table
9. Shortcut Key
untuk menyimpan dokumen adalah…….
a. Ctrl+V
b.
Ctrl+X
c. Ctrl+O
d. Ctrl+Z e. Ctrl+S
10. Cara menutup
program Access 2007 adalah……..
a. Restore
down
c. Maximize
e. Exit Access
11. Pada
Microsoft Access pengertian Table adalah………
a. Kumpulan
Record dan Field d. Objek untuk memperbarui
data
b. Perintah
secara otomatis e.
Perintah untuk memulai program
c. Analisa
Suatau data
12. Pengertian Field adalah………
a. Isian
data yang dimiliki suatu table
d. Tipe data Microsoft Access
b. Kumpulan
Field dan Record
e. Input data yang dapat dimasukan
c. Atribut
yang dimiliki suatu table
13. Pengertian Record adalah……..
a. Isian
data yang dimiliki suatu table
d. Autput data yang berhubungan
b. Kumpulan
Field dan Record
e. Input data atau informasi
c. Isian
data yang dimiliki suatu table
14. Dalam
pembuatan table tipe data yang berupa serangkaian huruf, angka,spasi, tanda
baca adalah……
a. Hiperlink
b. Auto Number c.
Number d.
Currency e. Text
15. Tipe data
yang berupa angka untuk perhitungan matematika adalah……….
a. Memo
b. Auto Number
c. Number
d. Currency e. Text
16. Tipe data
yang berupa bilangan atau penomeran berurutan secara otomatis adalah……
a.
Memo b. Auto
Number c.
Number d.
Currency e. Text
17. Keterangan
yang digunakan untuk mempermudah dalam memahami Field adalah…….
a. Field
name b. Data Type c.
Hiperlink d.
Description e. Lookup Wizard
18. Field kunci
pengurutan data suatu table atau untuk menghindari terjadinya pemasukan data
yang sama adalah…….
a. Primary
Key b. Key Pad c. Field Key
d. Shortcut Key e. Redord Key
19. Tombol Create digunakan
untuk ………..
b. Memindahkan
dokumen
c. Menghapus
dokumen d.
Menyimpan e. Membuat
jendela dokumen
20. Setiap file
yang dibuat dengan menggunakan program Aplikasi Access 2007 disimpan dengan
Ekstensi…….
a. Docx
b. Jpg c.
Pdf d. Accdb
e. Xls
BAB II
PENGENALAN TABLE ACCESS
Tabel adalah inti database Access. Access menyimpan data dalam
tabel-tabel. Lalu apakah tabel itu? Tabel terdiri atas kumpulan kolom dan
baris. Setiap kolom dinamakan sebagai field. Dalam suatu
tabel, setiap field harus diberinama yang berbeda antara satu dengan lainnya. Nilai-nilai
yang tersimpan dalam suatu field haruslah dalam satu kategori tipe data.
Sebagai contoh, tabel dapat terdiri atas tiga field: Nama, TglLahir, dan
telepon. Dengan demikian tabel tersebut dikatakan mempunyai tiga kolom: satu
kolom untuk nama, satu untuk TglLahir, dan satu untuk telepon. Baris-baris data
dalam suatu tabel dinamakan record.
|

Seluruh data dalam suatu tabel, seyogyanya merujuk pada satu tipe objek
yang sama. Sebagai contoh, seluruh data dalam tabel Dosen seharusnya merujuk
pada data dosen-dosen saja, seluruh data dalam tabel Mahasiswa seharusnya
merujuk pada data mahasiswa saja, dan seluruh data dalam tabel Buku seharusnya
merujuk pada data seputar informasi mengenai buku.

Untuk membuat sebuah tabel (sebagai contoh tabel mahasiswa), ikuti langkah
sesuai gambar berikut:

maka tampilan Access 2007 menjadi seperti berikut:

berikut ini keterangan lebih lanjut mengenai gambar di atas,

Saat kita membuat tabel, secara otomatis Access akan membuatkan suatu field
kunci dengan nama default ID. Field Kunci (Primary Key) sangat
berguna dalam database. Field kunci yang baik adalah yang tersembunyi dari
pengguna (tidak dapat dirubah). Anda akan lebih memahami fungsi field kunci tabel
ketika membahas masalah relationship atau hubungan antar
tabel.

Dalam Access kita menentukan jenis tipe data dari field, untuk menentukan
jenis data apa saja yang boleh dimasukkan dalam field bersangkutan.
TIPE DATA
|
||
Tipe Data
|
Kegunaan
|
Contoh Penggunaan
|
Text
|
Digunakan untuk menyimpan data alphanumerik.
Digunakan untuk menyimpan data teks atau angka yang tidak digunakan untuk
operasi matematika.
|
Nama, Alamat, Telepon
|
Memo
|
Long Text. Digunakan untuk menyimpan teks panjang, seperti
catatan atau deskripsi
|
Ringkasan Tulisan, Sekilas Pandang Buku
|
Number
|
Untuk menyimpan data numerik. Digunakan untuk
menyimpan angka yang digunakan untuk perhitungan matematika.
|
Umur, Panjang, Berat, Jumlah.
Untuk data keuangan gunakan tipe data Currency
|
Autonumber
|
Berupa angka bulat (bukan pecahan). Biasa digunakan
untuk field kunci (Primary Key) tabel. Field yang bertipe autonumber akan
terisi otomatis secara berurut dan unik.
|
|
Date / Time
|
Untuk menyimpan tanggal
|
Tgl Lahir, Tgl Masuk
|
Currency
|
Untuk menyimpan data keuangan
|
Saldo, Harga Pembelian, Harga Penjualan
|
Yes/No
|
Untuk menyimpan data logic. Digunakan untuk
menyimpan data Yes atau No saja
|
Beasiswa/ Non Beasiswa , Pegawai/Non Pegawai
|
Hyperlink
|
Digunakan untuk menyimpan alamat web
|
|
OLE Object
|
Digunakan untuk menambahkan OLE Object seperti
dokumen word, excel, power point, gambar, suara
|
|
Kita akan mempraktekkan pengetahuan yang
barusan kita dapat pada tabel mahasiswa yang telah kita buat. Misalkan data
mahasiswa yang hendak kita simpan adalah nama mahasiswa, tanggal lahir, status
aktif (aktif berarti mahasiswa kuliah seperti biasa, non aktif berarti
mahasiswa sedang cuti, keluar, atau sudah lulus), dan spp yang harus dibayar
tiap bulan.
Kita akan membuat field dengan nama :
1. id_mhs, bertipe Autonumber, kita gunakan sebagai field kunci,
pembahasan tentang field kunci akan kita bicarakan pada bagian selanjutnya
2. nama_mhs, bertipe Text, digunakan untuk menyimpan data nama mahasiswa
yang berupa tulisan
3. tgl_lahir, bertipe Date / Time, digunakan untuk menyimpan data tanggal
lahir mahasiswa berupa penanggalan
4. status_aktif, bertipe Yes/No, digunakan untuk menyimpan data status
mahasiswa, apakah mahasiswa tersebut aktif atau tidak
5. spp, bertipe Currency, digunakan untuk menyimpan data berupa
jumlah uang yang harus dibayarkan oleh mahasiswa setiap bulan
Walaupun penamaan field relatif bebas dan
dapat mengandung spasi, namun berdasarkan pengalaman penulis, nama field
hendaknya menggambarkan data yang tersimpan namun sependek mungkin dan tidak
mengandung spasi. Hal ini akan memudahkan kita ketika berinteraksi dengan Query
(akan dibahas kemudian). Untuk lebih jelasnya ikuti langkah-langkah berikut:
Buka file latihan.mdb jika Anda telah
menutupnya,


Tambahkan field nama_mhs dengan
langkah berikut:

dengan langkah yang sama sebagaimana di
atas, tambahkan sisa field yang belum dibuat sehingga tampilan tabel mahasiswa
menjadi sebagaimana berikut:

Field Kunci pada tabel atau biasa disebut Primary Key, adalah
suatu field yang berfungsi sebagai identitas dari tiap record pada tabel.
Dengan demikian, field kunci harus bersifat unik (tidak boleh ada 2 record atau
lebih mempunyai nilai yang sama). Biasanya field kunci bertipe integer (angka
bilangan bulat) namun jika dirasa perlu, kita bisa membuat field kunci bertipe
string(teks), hanya saja dari sisi optimasi, tipe integer lebih disarankan.
Anda bisa secara manual mengisikan sendiri field kunci ini, sepanjang Anda
yakin dari sekian banyak record (dalam database yang serius jumlah record bisa
mencapai jutaan) nilai yang hendak Anda masukkan masih belum terpakai.
Disarankan menggunakan tipe Autonumber yang secara otomatis mengisikan nilai
yang dijamin unik begitu Anda mengisikan record baru pada tabel.
Beberapa kebijakan IT menetapkan pilihan untuk mengisikan field kunci
secara manual (manual disini bermakna diisi langsung oleh manusia, atau dengan
program eksternal yang tidak memanfaatkan otomatisasi dari database) dalam
sistem databasenya, misalkan field kunci berdasarkan nomor KTP, SIM, NIP atau
NIM, yang memang bisa dipastikan unik. Namun selama field kunci tersebut masih
berupa “sesuatu yang mungkin diubah” dikarenakan masih menjadi sumber informasi
bagi user, menurut hemat penulis, hal tersebut bukanlah rancangan database yang
baik.
Jika dalam suatu kasus, diketahui beberapa tahun kemudian, bahwa PNS dengan
nama Bapak “A” menurut data manual yang valid seharusnya mempunyai NIP “xxx”,
namun karena kesalahan penginputan data tertulis “yyy”, sedangkan sistem
database yang digunakan, menjadikan NIP sebagai field kunci yang menghubungkan
seluruh informasi mengenai Bapak “A”. Maka kasus tersebut adalah peristiwa
“yang sangat buruk” dalam dunia database. Langkah-langkah antisipasi
mungkin telah dipikirkan, namun sejauh pengalaman penulis, sumber daya yang
dihabiskan akan selalu lebih mahal jika dibandingkan dengan penggunaan field
kunci otomatis database dan atau tersembunyi dari user.
Secara ringkas, menurut hemat penulis,
field kunci atau primary key hendaknya:
- Bertipe
integer (bilangan bulat)
- Tersembunyi
dari user atau bukan merupakan informasi yang penting bagi user hanya
berguna untuk relasi antar tabel saja.
LATIHAN II
Pilihlah jawaban yang menurut anda benar dan silangin
jawaban anda!!
1. Setiap
pembuatan database baru, maka secara otomatis Access akan menampilkan objek
Tabel dengan cara…
a. Create→Table→Design
d. Create→Blank Table
b. Create→
Table→ Template e. Share point List
c. Create→Table
a. Text b. Auto
Number c. Number d. Date/Time
e. Yes/No
3. Untuk
pembuatan Form dengan penempatan table sumber berada dibawahnya adalah…….
a. Create
Split Form c. Create More
FormWizard
b. Create
Form
d. Create Form
Design
e. Blank Form
4. . Tombol
navigasi pada Form Wizard yang digunakan untuk memasukan Field dari
kolom Available Field ke dalam kolom Selected Field secara
bersamaan adalah…….
a. >
b.
>>
c.
<
d.
<<
e.
5. Tombol
navigasi pada Form Wizard yang digunakan untuk memasukan Field dari
kolom Selected Field ke dalam kolom Available Field secara
satu persatu adalah……..
a. >
b.
>> c.
<
d. <<
e. l
6.
Form Wizard
yang digunakan untuk memilih layout berupa Colom
adalah……….
a.
Columnar b. Tabular c. Datasheet d. Justified
e. Pivot Table
7. Form wizard
untuk memilih tampilan Form sesuai Design yang sudah ada adalah……….
a. New
b. Open c. Layout d. Design
e. Style
8. Untuk
mengakhiri dan memberikan nama Form yang dibuat adalah………
a. Cancel
b. Back c.
Next d. Finish
e. Exit
a. Pindah ke data akhir
c. Tambah halaman Form
e. Jumlah form 4
b. Jumlah Form
1 d.
Form 1 dari 4 Form yang terisi
a. Kembali
ke halaman
sebelumnya
d. Data yang sedang aktif
b. Pindah
ke data
akhir e.
Pindah ke data pertama
c. Tambah
halaman form
11. Untuk
memodifikasi Form dengan menambahkan Header, Footer, Image, Label adalah………
a.Home→View→Form View c. Home→Layout View e. Home→View→More
Form
b.Home →View→Design View d. Home→View→Print Preview
12. Tombol
control yang berfungsi untuk menampung objek yang berupa gambar adalah……….
a. Logo b.
Label c. Text
Box d.
Title
e. Page Number
13. Tombol
control yang berfungsi untuk membuat label pada design form adalah…….
a. Logo b. Label
c. Text
Box d. Title
e. Page Number
14. Bidang yang
digunakan Untuk pembuatan Header pada Design View form
adalah……….
a. Klik+drag Form Header
c. Klik+drag Form Footer
b. Klik+drag Detail
d. Copy+paste Header
e. Copy+paste Footer
15. Bidang yang
digunakan Untuk pembuatan Footer pada Design View form
adalah……….
a. Klik+drag
Form Header c. Klik+drag Form
Footer
b. Klik+drag
Detail d.
Copy+paste Header e. Copy+paste Footer
16. Langkah
Pembuatan Report dengan menampilkan semua field dan Record dari table dan Form
adalah……
a. Create
Report c. Create Report Wizard
b. Report
Design d. Blank
Report
e. Label
e. Label
17. . Report
Wizard yang digunakan untuk pengurutan data kecil ke besar adalah……..
a. Portrait
c. Justifield
b. Landscape d.
Ascending
e. Descending
18. Report
Wizard yang digunakan untuk pengurutan data besar ke kecil adalah……..
a. Portrait
c. Justifield
b. Landscape
d. Ascending e.
Descending
19. Report
Wizard untuk mengatur posisi kertas memanjang/mendatar adalah……….
b. Tabular
c. Justifield
d. Portrait
e. Landscape
c. Justifield
d. Portrait
e. Landscape
20. Untuk
melihat batas pencetakan dokumen pada Report Wizard adalah………
a. Report
View
c. Design View
b. Layout
view
d. Print
Preview
e. Design View
21. Untuk
melihat tampilan Report yang telah diisi dan dimodifikasi adalah…..
a. Report
View
c. Layout view Blank Report
b. PrintPreview
d. Design
View
e .Blank Report
22.
Untuk melihat
Layout Report bilamana ada modifikasi adalah…..
a. Report
View c.
Layout view
b. PrintPreview
d.Design View
e .Blank Report
23. Untuk
memodifikasi tampilan report dengan menambahkan Header, Footer, Image
adalah……..
a. Report
View
c. Layout view
b. PrintPreview d.Design
View
e .Blank Report
24. Tombol
control untuk menggagalkan perintah pada Form Wizard adalah……..
a. Back b.
Next c. Finish
d. Close
e. Cancel
25. Tombol
control untuk kembali ke perintah sebelumnya pada Form Wizard adalah……..
a. Back b.
Next c. Finish
d. Close
e. Cancel
26. Tombol
control untuk melanjutkan perintah pada Form Wizard adalah……..
a. Back b.
Next c. Finish
d. Close
e. Cancel
27. Tombol
control untuk mengakhiri perintah pada Form Wizard adalah……..
a. Back b.
Next c. Finish
d. Close
e. Cancel
28. Untuk
menyimpan data yang telah dibuat bilamana tidak ada perubahan nama
file adalah…….
a. File open b. New
c. Exit d. Save
As e. Save
29. Untuk
menyimpan data yang telah dibuat bilamana ada perubahan nama file
adalah…….
a. File open b. New
c. Exit d.
Save As e. Save
30. Setelah
sampai dokumen Report apabila ada perubahan isian data maka dapat dilakukan
melalui……
a. Table b. Form
c. Design View d. Layout View e. Print Preview
BAB III
S

Untuk memasukkan data pada field Autonumber, cukup dilakukan dengan menekan
tombol Tab. Ketika Anda memasukkan data pada field yang lain maka secara otomatis
Access mengisikan nilai pada field Autonumber tersebut.
Untuk memasukkan data pada field Yes/No (Boolean), berikan tanda cek dengan
mengklik pada field tersebut sebagai tanda nilai Yes,
hilangkan tanda cek sebagai tanda nilai No.
Sebagai latihan, masukkan data pada tabel mahasiswa sehingga tampilan
Access menjadi seperti berikut:

untuk memasukkan melalui excel, dapat dilakukan dengan cara :

Sebelum memasukkan data dari excel, pastikan bahwa nama kolom pada sheet
yang menyimpan data dimaksud, sesuai dengan nama field pada tabel access yang
dituju.





data mahasiswa akan bertambah sebagaimana tampilan berikut :

Setelah membuat tabel, kita dapat memodifikasinya bila diperlukan. Kita
dapat menghapus, menyisipkan, atau memindah kolom/field
Penghapusan akan menghapus kolom / field dan data sekaligus secara
permanen. Kita tidak dapat mengembalikan kembali kolom/field yang telah
terhapus. Untuk menghapus kolom lakukan langkah-langkah sebagaimana gambar
berikut:


Misalkan kita hendak menambahkan field/kolom menikah bertipe Yes/No,
yang menjadi indikasi apakah mahasiswa bersangkutan telah menikah atau belum.
Maka langkah-langkah yang kita lakukan adalah sebagaimana berikut:


kemudian anda mulai dapat mengisikan data pada kolom/field menikah sebagaimana
pada kolom/field status_aktif. Pada tabel saya, data telah
saya ubah menjadi seperti berikut:

Anda dapat mengurutkan data sehingga Access akan menampilkan data dalam
urutan yang Anda inginkan. Anda dapat mengurutkan data secara alphabetis untuk
data yang bertipe teks secara Ascending (dari A-Z) atau Descending (dari
Z-A), dari nilai terkecil ke terbesar dan sebaliknya untuk data bertipe
number, dan dari waktu terdahulu ke yang paling baru untuk data bertipe
Date/Time.
Sebagai contoh, misalkan Anda hendak mengurutkan data dari mahasiswa yang
paling tua tanggal ke yang paling muda, maka langkah-langkah yang dapat
Anda lakukan adalah sebagai berikut:

untuk menjadikan data kembali seperti semula, lakukan langkah
berikut:


Anda dapat menyaring (filter) tabel sehingga hanya menampilkan data
yang dikehendaki. Sebagai contoh, misalkan Anda hendak menampilkan mahasiswa
yang masih aktif saja. Maka langkah yang Anda lakukan adalah sebagai berikut:


LATIHAN
III
Anda kini telah memahami secara garis besar pembuatan tabel. Untuk
meningkatkan pemahaman Anda tentang bagaimana pembuatan tabel dalam Access
2007, pilih salah satu nomor dan kerjakan soal latihan berikut:
- Sebagai
seorang pedagang herbal yang sedang menanjak sukses, demi untuk
meningkatkan layanan kepada pelanggan serta demi efisiensi, ketepatan, dan
kecepatan manajemen, Anda memerlukan suatu tabel (TBarang) dalam
database yang dapat menyimpan data mengenai komoditi yang kini Anda
sedang Anda geluti. Tabel yang akan menyimpan data barang Anda
hendaknya mengandung unsur berikut:
a. Id barang,
sebagai primary key, bertipe integer, automatic, untuk keperluan teknis
database lebih lanjut (field: id_barang, type: Autonumber)
b. Kode barang,
bertipe teks, panjang 5 karakter, untuk membedakan barang satu dan lainnya,
terutama apabila nama barang sama namun dari pabrik yang berbeda (field:
kode_barang, type : Text)
c. Nama barang,
bertipe teks, panjang 30 karakter (field: nama_barang, type : Text)
d. Jumlah barang
(quantity), bertipe integer (field: Qty, type : Number)
e. Harga kulakan
(wholesale price) , bertipe currency (field: wholesale, type : Currency)
f. Harga jual (retail price) , bertipe currency (field: retail, type :
Currency)
- Sebagai
seorang pustakawan sebuah sekolah tinggi yang penuh pengabdian dan
tanggungjawab, demi untuk meningkatkan layanan kepada pengunjung
perpustakaan serta demi efisiensi, ketepatan, dan kecepatan
manajemen, Anda memerlukan suatu tabel (TBuku) dalam database
yang dapat menyimpan data mengenai buku koleksi perpustakaan. Tabel
tersebut hendaknya mengandung unsur berikut:
a. Id buku,
sebagai primary key, bertipe integer, automatic, untuk keperluan teknis
database lebih lanjut (field: id_buku, type: Autonumber)
b. Kode Buku,
bertipe teks, panjang 5 karakter, untuk membedakan suatu buku dengan lainnya,
terutama apabila nama buku sama namun dari penerbit atau penulis yang
berbeda (field: kode_buku, type : Text)
c. Judul Buku,
bertipe teks, panjang 30 karakter (field: judul, type : Text)
d. Pengarang
Buku, bertipe teks, panjang 40 karakter (field: penulis, type : Text)
e. Penerbit
Buku, bertipe teks, panjang 20 karakter (field: penerbit, type : Text)
f. Jumlah Buku (quantity), bertipe integer (field: Qty, type :
Number)
g. Tahun Terbit,
bertipe integer (field: thn_terbit, type : Number)
- Sebagai
seorang bendaharawan sejati di suatu STAI, demi untuk meningkatkan layanan
kepada pegawai serta demi efisiensi, ketepatan, dan kecepatan
manajemen, Anda memerlukan suatu tabel (TPegawai) dalam
database yang dapat menyimpan data pegawai yang kini pelayanannya
menjadi tanggung jawab Anda. Tabel yang akan menyimpan data pegawai
tersebut hendaknya mengandung unsur berikut:
a. Id pegawai,
sebagai primary key, bertipe integer, automatic, untuk keperluan teknis database
lebih lanjut (field: id_pegawai, type: Autonumber)
b. Nomor Induk
Pegawai, bertipe teks, panjang 5 karakter, untuk membedakan pegawai satu dan
lainnya, terutama apabila nama pegawai sama namun orang yang berbeda (field:
NIP, type : Text)
c. Nama Pegawai,
bertipe teks, panjang 40 karakter (field: nama_pegawai, type : Text)
d. Tanggal
Lahir, bertipe Date/Time(field: tgl_lahir, type : Date/Time)
e. Jumlah
Anggota Keluarga (istri dan anak), bertipe integer (field: jml_keluarga, type :
Number)
f. Tanggal Masuk sebagai pegawai, bertipe Date/Time(field: tgl_masuk, type :
Date/Time)
g. Gaji pokok
per bulan, bertipe currency (field: gaji_pokok, type : Currency)
h. Tunjangan
anak dan istri per bulan, bertipe currency (field: tunjangan, type : Currency)

MEMBUAT FORM ACCES
Form Access berfungsi sebagaimana kertas formulir: Kita dapat menambahkan,
mengedit, dan menjadikan sebagai sumber informasi. Form merujuk pada data yang
tersimpan dalam form. Dengan menggunakan form, Anda dapat memilih format,
susunan, dan field mana saja yang ditampilkan.
Membuat Form secara sederhana dapat dilakukan sesuai langkah-langkah
berikut:


Karena informasi id_mhs tidak berguna bagi user, dan
nama-nama isian kotak teks kurang informatif bagi user, maka kita bisa
mengeditnya menjadi sebagaimana berikut:

Kini Anda dapat memasukkan, mengedit, atau menghapus data pada database
dengan tanpa melalui akses langsung ke tabel database, yang dalam contoh kita
kali ini adalah tabelmahasiswa.
Keunggulan akses data melalui form
diantaranya:
- Anda
dapat membatasi user untuk hanya memanipulasi field-field yang Anda
ijinkan
saja.
- Meminimalisir
kesalahan input data akibat human error. Karena dengan cara
bagaimana data dalam tabel itu bisa diakses telah Anda tentukan.
- Memudahkan
user untuk dapat menangkap maksud data apa saja yang mesti dimasukkan
- Anda
dapat lebih leluasa menyisipkan kode pemrograman visual basic for
applicationuntuk menerapkan implementasi yang sama sekali berbeda
dengan yang tampak dipermukaan, sehingga form tidak secara langsung
merepresentasikan suatu tabel seperti halnya form dasar yang telah kita
buat tadi.

Query adalah fasilitas untuk mengakses data dengan cara yang memungkin
bagi kita untuk menampilkan data-data dari database dalam bentuk olahan dan
atau memanipulasi data dengan alur tertentu.
Pada asalnya query dijalankan dengan mengetikkan perintah dalam bahasa
komputer yang disebut dengan SQL (Structure Query Language). Namun
Access telah menyediakan fasilitas antar muka yang memungkinkan bagi kita untuk
membuat perintah SQL secara visual, tanpa mengetikkan baris kode secara
langsung.
Namun pada pelatihan kali ini, kita akan belajar langsung menggunakan
bahasa SQL yang menurut hemat penulis dapat memberikan pemahaman yang lebih
baik, dan pada kenyataannya, tidak semua perintah SQL dapat diakomodasi secara
visual (tanpa mengetikkan perintah SQL secara langsung).
Secara umum perintah sql terdiri atas:
1. Perintah
menampilkan data, bagan umum perintah dasar menampilkan data adalah
sebagai berikut:
SELECT [field yang hendak ditampilkan]
FROM [nama tabel yang diakses]
Contoh:
SELECT nama_mhs, tgl_lahir
FROM mahasiswa
2. Perintah
manipulasi data, terdiri atas tiga jenis: penambahan, update, dan
penghapusan data. Perintah penambahan data mempunyai format
sebagai berikut:
INSERT INTO [nama tabel][field yang dituju]
VALUES [nilai yang hendak dimasukkan sesuai
posisi field]
Contoh:
INSERT INTO mahasiswa(nama_mhs, tgl_lahir)
VALUES('test', '30/12/1990')
Perintah update data mempunyai format sebagai berikut:
UPDATE [nama tabel]
SET [nama field] = [nilai]
WHERE [kondisi]
Contoh:
UPDATE mahasiswa
SET nama_mhs = 'noval'
WHERE id_mhs = 10
Perintah hapus data mempunyai format sebagai berikut:
DELETE FROM [nama tabel]
WHERE [kriteria]
Contoh:
DELETE FROM mahasiswa
WHERE nama_mhs = 'noval'
3. Perintah
manipulasi struktur database (Data Definition). Digunakan untuk menambah
tabel, menghapus tabel, menghapus database, dan perintah lain yang tidak
berhubungan dengan data. Misalkan perintah membuat tabel sebagai berikut:
CREATE TABLE test (
id_test integer,
nm_test text
)
Untuk membuat Query, lakukan langkah-langkah sebagai berikut:





MEMBUAT REPORT ACCESS
Report atau laporan berfungsi untuk
merangkum dan mengolah data sehingga menjadi laporan yang siap cetak atau
dipublikasikan ke internet. Kita dapat memasukkan rangkuman data berupa jumlah,
total, atau persentasi dalam rincian report. Untuk membuat report dapat
dilakukan sebagaimana langkah berikut: 


sehingga menjadi sebagai berikut:


LATIHAN V Pilihan Ganda
Pilih jaawaban yang menurut anda
paling benar dan silangin jawaban anda!!
1.
Berikut ini mana yang termasuk username kosong Ms. Access ialah…..
a. Document
1
d. Book 1
b. Publication
1
e. Databasic 1
c. Database 1*
2.
Apa fungsi dari Report…….
a. Objek yang
digunakan untuk menampilkan data yang telah diformat sesuai dengan ketentuan
yang pernah diberikan *
b. Sebuah objek
database yang digunakan untuk membuat kontrol-kontrol untuk proses memasukkan,
memeriksa dan memperbarui data
c. Sebuah objek database yang digunakan untuk
menampilkan, menyunting dan menganalisis suatu data dengan cara lain
d. Rangkaian dari
beberapa perintah yang dapat disimpan dan dijalankan ulang secara otomatis,
misalnya membuka sebuah form, mencetak report dan sebagainnya
e. Sebuah objek
khusus yang digunakan untuk menampilkan dan bekerja dengan data yang diambil
dari internet atau intranet
- Data
terkecil dari suatu table yang menempati bagian kolom disebut…
a. Record
d. Assending
b. Field*
e. Dessending
c. In
- Microsoft
Access ada beberapa bagian yaitu kecuali………
a. Table
d. Report
b. Query
e. Data Basic*
c. Form
- Tipe data yang disimpan dalam 255 karakter
disebut……
a. Text*
d. Memo
b. OLE object
e. Paragraf
c. Currency
- Tipe data yang digunakan untuk menampung type
data angka ialah…………
a. Auto
number
d. Sort number
b. Number*
e. Number options
c. Number link
- Cara yang mudah untuk membuat report yaitu dengan
cara………..
a. Create query in design view
b. Create table by entering data
c. Create query by using chart
wizard
d. Create query by using wizard *
e. Create query in design
- Berikut
ini yang merupakan constraint yang berfungsi untuk menentukan field yang
merupakan kunci dari table ialah……………..
a. Primary
Key
d. Foreign Key*
b. Not
Null
e. Constraint for Table
c. Unique
- Berikut
ini sub menu dari office button dalam Microsoft Access 2007 kecuali…….
a. New
d. Print
b. Open
e. Save
c. Print preview*
10.
Berikut ini merupakan jenis dari form Microsoft office online yaitu kecuali
a. Education
d. Sample
b. Personal
e. Business
c. Account*
11.
Sebuah data yang ditampilkan dalam bentuk laporan disebut …
a. Forms
b. Query
c. Table
d. Records
e. Report*
b. Query
c. Table
d. Records
e. Report*
12.
Fasilitas yang digunakan untuk mempermudah proses pemasukan data, pencarian
data, pengeditan
data dan lainnya disebut …
a. Forms*
b. Query
c. Table
d. Records
e. Report
b. Query
c. Table
d. Records
e. Report
13.
Cara membuat baris data baru yang masih kosong dari Ms. Access adalah
memilih …
a. Blank data
base
b. Blank data access page*
c. Project using new data
d. Project using exiting data
e. From axiting file
b. Blank data access page*
c. Project using new data
d. Project using exiting data
e. From axiting file
14.
Berikut ini ciri yang berada dalam field primay cary …
a. Harus bertipe
tab
b. Boleh ada data yang sama
c. Boleh diisi belakangan
d. Tidak boleh ada data yang sama*
e. Salah semua
b. Boleh ada data yang sama
c. Boleh diisi belakangan
d. Tidak boleh ada data yang sama*
e. Salah semua
15.
Untuk mengunci data seperti NIS dengan menggunakan …
a. Kunci
b. Primay key*
c. Query
d. Record
e. Report
b. Primay key*
c. Query
d. Record
e. Report
16.
Bagian-bagian dari database adalah sebagai berikut, kecuali …
a. Form
b. Format*
c. Tabel
d. Query
e. Report
b. Format*
c. Tabel
d. Query
e. Report
17.
Yang digunakan untuk menerangkan field name adalah …
a. Description
b. Field size
c. Input mask*
d. Format
e. Captain
b. Field size
c. Input mask*
d. Format
e. Captain
18.
Untuk menambah record baru dipilih …
a. Insert record*
b. Insert row
c. Insert data
d. Update record
e. Update data
b. Insert row
c. Insert data
d. Update record
e. Update data
19.
Extenil file untuk program database Ms. Access adalah ...
a. MDB
b. TXT*
c. PPT
d. MYD
e. DOC
b. TXT*
c. PPT
d. MYD
e. DOC
20.
Untuk menghapus field tertentu yang dipilih adalah …
a. Delete – row
b. Delete – coloum
c. Delete – record
d. Delete – field*
e. Delete – table
b. Delete – coloum
c. Delete – record
d. Delete – field*
e. Delete – table
PENUTUP
Demikianlah makalah yang kami buat
mengenai pembahasan tentang Microsoft Access .Materi yang telah dibahas dalam
modul ini masih sangat sedikit, dan hanya digunakan
sebagai pembelajaran bagi para mahasiswa untuk belajar lebih
lanjut. Diharapkan
dapat bermanfaat bagi para mahasiswa memanfaatkan makalah
ini sebagai motivasi untuk menguasai
Microsoft Access lebih jauh, sehingga dapat
Menginplementasikan dalam kehidupan sehari hari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar